Warung Teknologi Blog

0

Tutorial Membuat PivotTable dan PivotChart

Dalam menjalankan suatu pekerjaan,  kadang kita dihadapkan dengan data-data yang perlu diolah dan dianalisis. Untuk mengolah data dengan jumlah besar tentu kita membutuhkan waktu yang lama, sehingga dibutuhkan media yang dapat membantu mengolah data...

Penggunaan Macro dan VBA pada Microsoft Excel 2010

Banyak orang hanya menyelesaikan pekerjaan menggunakan Ms. Excel secara umum, misalnya apabila anda melakukan pekerjaan yang banyak tapi monoton. Oleh karena itu, Diciptakan fitur VBA untuk menanggulangi  membuang-buang waktu dengan mengerjakan pekerjaan yang monoton...

0

Menggunakan Goal Seek dan Scenario pada Microsoft Excel

Dalam menjalankan suatu bisnis,  seseorang  dihadapkan dengan perhitungan modal, pengeluaran dan lain-lain yang perlu  dianalisis untuk mencapai keuntungan tertentu. perhitungan dan analisis tersebut dapat dilakukan dengan bantuan aplikasi pengolah data seperti Microsoft Excel. Dalam...

0

Tutorial Kuis Matematika Dengan Powerpoint

  A. Deskripsi Singkat tentang Kuis Pembelajaran Sederhana Menggunakan PowerPoint Kuis Pembelajaran Sederhana Menggunakan PowerPoint ini menampilkan berbagai pertanyaan terkait perhitungan sederhana yang harus dijawab bagi yang memainkan atau menjalankan kuis ini pada PowerPoint....

0

Tutorial Membuat Game Tebak Angka di MS Power Point

  Microsoft Office Power Point atau yang lebih dikenal dengan Power Point merupakan suatu program yang diciptakan oleh perusahaan dunia yang bergerak dalam dunia pemograman yaitu Microsoft yang berbasis di Amerika serikat yang bertujuan...

0

Portrait dan Landscape Dalam Satu Dokumen

Sahabat tekno, suatu tulisan itu tidak hanya terdiri dari kalimat saja lho. selain kalimat, didalam tulisan juga terdapat gambar dan tabel yang biasa digunakan untuk menampilkan data. Terkadang karena saking banyaknya data nih sahabat,...

0

Belajar Footnote

Halo Sahabat Warung teknologi yang setia ^_^ Kali ini kita bakal belajar membuat footnote nih. Bagi yang udah kuliah, tentu gak asing lagi dengan istilah yang satu ini, soalnya footnote ini biasa dipakai dalam penulisan karya...

0

Mailing List

Halo sahabat tekno Sahabat tekno pernah gak sih membuat surat pakai Microsoft word ? biasanya kalo buat surat, suratnya itu dikirim keberapa sahabat ? kalo cuman  dikirim ke satu sahabat aja pasti mudah kan...

0

Tutorial 1 – Word Processor

Hai, pelanggan warung teknologi……. Pernah nggak sih kalian bingung atau mengalami kesulitan ketika membuat Daftar Isi, Daftar Gambar, Menuliskan Referensi (Daftar Pustaka) dari buku atau jurnal, bahkan dalam mengatur Penomoran pada halaman ketika mengolah sebuah dokumen word? Kalau...

0

Tutorial 1 – Daftar Pustaka

Tutorial Membuat Daftar Pustaka Otomatis Tutorial yang terakhir yaitu kita akan belajar membuat sitasi dan daftar pustaka seacra otomatis. 1)  Memasukkan sumber referensi buku Pilih tab REFERENCES -> Citations & Bibliography -> Manage Sorce Setelah itu...